Sulitkah membuat tugas akhir ???
Pertanyaan tersebut harusnya dijawab dengan kata "TIDAK". Secara psikologis jawaban atas pertanyaan tersebut akan menjadi motivator dalam diri mahasiswa yang sedang menjalani proses penyusunan tugas akhir/skripsi. Apapun jawabannya, tergantung persepsi dan alasan setiap mahasiswa, apalagi proses penyusunan tugas akhir tetap harus dilalui. "Niat, kemauan, waktu, dan tindakan" menjadi kata mujarab yang harus terus dipatri dalam pikiran.
Nah, bagi yang ingin tahu tentang penyusunan tugas akhir, khususnya mahasiswa Program Studi Teknik Informatika, UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI JAKARTA, berikut disampaikan sistematika penulisan tugas akhir. Setidaknya, tulisan ini dapat menjadi referensi Anda untuk mengetahui apa saja yang harus dipersiapkan dan dikerjakan selama proses penyusunan tugas akhir.
Secara umum terdapat 3 (tiga) bagian penulisan tugas akhir yakni bagian awal, isi, dan bagian akhir.
Bagian Awal :
- Cover
- Lembar Persetujuan
- Lembar Pengesahan
- Lembar Pernyataan
- Abstrak
- Motto
- Kata Pengantar
- Daftar Isi
- Daftar Gambar
- Daftar Tabel
- Daftar Simbol
- BAB I PENDAHULUAN
- BAB II LANDASAN TEORI, PENELITIAN YANG RELEVAN, DAN KERANGKA BERPIKIR
- BAB III METODOLOGI PENELITIAN
- BAB IV ANALISIS SISTEM BERJALAN DAN RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN
- BAB V PENUTUP
- Daftar Pustaka
- Surat Keterangan Penelitian
- Biodata Penulis
- Lampiran Koding Program
A. Latar Belakang
B. Identifikasi Masalah
C. Pembatasan Masalah
D. Rumusan Masalah
E. Tujuan Penelitian
F. Kegunaan Penelitian
G. Sistematika Penulisan
BAB II LANDASAN TEORI, PENELITIAN YANG RELEVAN, DAN KERANGKA BERPIKIR
A. Landasan Teori
B. Penelitian yang Relevan
C. Kerangka Berpikir
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
A. Waktu dan Tempat Penelitian
B. Metode Penelitian
C. Metode Pengumpulan Data
D. Langkah-langkah Pengembangan Sistem
BAB IV PEMBAHASAN
A. Profil Perusahaan
B, Struktur Organisasi
C. Proses Bisnis Sistem Berjalan
D. Aturan Bisnis Sistem Berjalan
E. Dekomposisi Fungsi Sistem Berjalan
F. Analisa Masukan, Proses, dan Keluaran Sistem Berjalan
G. Diagram Aliran Data (Konteks, Nol, dan Rinci) Sistem Berjalan
H. Analisis Permasalahan
I. Alternatif Penyelesaian Masalah
J. Aturan Bisnis Sistem yang Diusulkan
K. Dekomposisi Sistem yang Diusulkan
L. Rancangan Masukan, Proses, dan Keluaran Sistem yang Diusulkan
M. Diagram Aliran Data (DAD) Konteks, Nol, dan Rinci Sistem yang Diusulkan
N. Kamus Data Sistem yang Diusulkan
O. Spesifikasi Proses Sistem yang Diusulkan
P. Bagan Terstruktur Sistem yang Diusulkan
Q. Spesifikasi Modul Sistem yang Diusulkan
R. Rancangan Basis Data
S. Rancangan Layar, Rancangan Form Masukan, dan Form Keluaran
T. Tampilan Layar, Tampilan Form Masukan, dan Keluaran
BAB V PENUTUP
1. Simpulan
2. Saran
Sementara itu yang dapat dishare. Jika ada yang ingin dikonsultasikan, Anda dapat meninggalkan pesan/komentar.
Suskes menanti diri ANDA....
Nice share pak..
BalasHapus